PEMERINTAH KOTA PRABUMULIH MEMECAHKAN REKOR MURI

 

PEMERINTAH KOTA PRABUMULIH MEMECAHKAN REKOR MURI


PEMBANGUNAN RUMAH IBADAH TERBANYAK DI INDONESIA


MEWISUDA PROGRAM BACA TULIS AL-QUR'AN TERBANYAK DI INDONESIA


Pemerintah Kota Prabumulih dalam menghargai umat beragama melarang masyarakat untuk meminta-minta atau kegiatan semacamnya dalam pembangunan rumah ibadah. Ridho Yahya selaku Wali Kota mengarahkan dan tetap mempersilakan masyarakat yang bersedia berinfak dalam pembangunan rumah ibadah dan sisanya Pemerintah Kota Prabumulih yang akan menyelesaikannya.


Selama 10 tahun kepemimpinan Ir H Ridho Yahya M.M. dan Wawako, serta H Andriansyah Fikri S.H. telah membangun dan merehabilitasi 322 rumah ibadah dan masih akan terus berlanjut.


Pemerintah Kota Prabumulih kembali mendapatkan Musium Rekor Dunia Indonesia (MURI), Kali ini, kategori Rekor Wisuda akbar Baca Tulis Alquran (BTA) siswa tingkat Sekolah Dasar, Madrasah Ibtidaiyah (MI),  Madrasah Tsanawiyah dan Sekolah Menengah  Pertama (SMP) sebanyak 7000 peserta didik disatuan pendidikan kota Prabumulih.

@ridhoyahya.id 

@andriansyahfikriii 

@elman_prabu 

@ngestisoekarmin 

@reniindayani 

@muri_org 

#rumahibadah #rumahibadahmuslim 

#masjid #alquran #santri 

#sholat

Posting Komentar

0 Komentar
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.

buttons=(Accept !) days=(20)

Website ini menggunakan uses cookies. Learn More
Accept !